Image of Implementasi Kebijakan Publik : Konsep Dan Aplikasinya Di Indonesia

TEXT

Implementasi Kebijakan Publik : Konsep Dan Aplikasinya Di Indonesia



Implementasi kebijakan merupakan persoalan yang penting di Indonesia.pasalnya,setiap tahun pemerintah mengeluarkan dana ribuan triliun rupiah untuk mendanai berbagai program pembangunan.sayangnya realitas yang ada menunjukkan bahwa implementasi berbagai program tersebut lebih banyak yang gagal daripada yang berhasil.praktik korupsi,kolusi,dan nepotisme (KKN) menjadi batu sandungan serius yang menyebabkan kegagalan berbagai program pembangunan pemerintah tersebut.selain praktik KKN,masih ada banyak factor lain yang menjadi penyebab sulitnya implementasi dilaksanakan,seperti buruknya koordinasi antar sector,kesalahan dalam memilih instrumen kebijakan,kesalahan dalam memilih kelompok sasaran,dan lain sebagainya.
Buku ini membahas implementasi dari dua perspektif.pertama,implementasi ditempatkan sebagai bagian dari siklus perumusan kebijakan public.dalam hal ini implementasi dilihat sebagai upaya policy maker untuk mencapai tujuan kebijakan melalui tahapan-tahapan yang dimulai dari perumusan agenda,formulasi,legitimasi,implementasi diposisikan sebagai suatu field of study.dalam perpektif ini,implementasi adalah suatu focus studi dimana para sarjana berusaha untuk memahami persoalan implementasi.sebagai suatu focus studi maka implementasi memiliki ontology,epistimologi dan metodologi yang digunakan untuk memahami persoalan implementasi.
Dengan menggunakan dua perspektif tersesebut,buku ini mencoba menghubungkan dua dunia yang seringkali terdikotomi,yaitu: dunia praktik dan dunia teori.harapannya,penggunaan dua pendekatan ini akan memberikan kontribusi perkembangan teori dan praktik implementasi di dua wilayah yang berbeda tersebut secara simultan.


Ketersediaan

0013215SR 352.3 ERW i c.1Perpustakaan Pusat UBL (Di Rak Kelas 300)Tersedia
0016598FISIP 352.3 ERW i c.31Ruang Baca Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Di Rak Kelas 300)Tersedia
0002159SR 352.3 ERW i c.2Perpustakaan Pusat UBL (Di Rak Kelas 300)Tersedia
0032883SR 352.3 ERW i c.3Perpustakaan Pusat UBL (Di Rak Kelas 300)Tersedia
0035298FISIP 352.3 ERW i c.32Ruang Baca Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Di Rak Kelas 300)Tersedia
0035299FISIP 352.3 ERW i c.33Ruang Baca Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Di Rak Kelas 300)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
352.3 ERW i
Penerbit Gava Media : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
194 hlm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-8545-87-7
Klasifikasi
352
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
cet.1, cet. 2
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this