Salah satu substansi penting Perubahan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 adalah keberadaan Mahkamah Konstitusi sebagai lembaga negara yang berfungsi menangani perkara tertentu di bidang ketatanegaraan, dalam rangka menjaga konstitusi agar dilaksanakan secara bertanggungjawab sesuai dengan kehendak rakyat dan cita-cita demokrasi. Kewenangan konstitusional Mahkamah Konstitu…
Tipe negara konsep negara hukum sejatinya adalah adanya paham kedaulatan hukum. Kedaulatan hukum adalah pilar utama bagi negara hukum. Diluar tu, emmang banyak rumusan menegnai konsep negara hukum, namun demikian seolah sulit mencari kesamaan pandang tentang negara hukum. Hal ini di sebabkan karena perbedaan asas negara hukum yang di anut maupun karena kondisi masyarakat dan zaman saat perumusa…