Energi Manusia Tanpa Batas : Limitless Human Energy
Buku ini dapat dipakai sebagai referensi untuk pengambilan keputusan pada tingkat pimpinan pemerintahan, pejabat pusat maupun daerah, dan pimpinan perusahaan. Buku ini juga dibutuhkan mahasiswa dan dosen untuk kepentingan perkuliahan di perguruan tinggi. Bahasan buku ini mengarah pada: a. Latar belakang pemrograman linier b. Metode grafik c. Pembentukan standar simpleks d. Metode simplek…
Logika yang dipelajari di bidang informatika atau ilmu komputer disebut logika matematika (mathematical logic). Logika matematika sebagi ilmu sudah berkembang sangat pesat seperti : logika proposisional, logika predikat, pemrograman logika, logika fuzzy dan sebagainya. Pokok bahasan buku ini - Dasar-dasar Logika - Tabel kebenaran - Menganalisis proposisi majemuk - Mengevaluasi validitas a…
Daftar Isi: Bab 1. Teori Himpunan Bab 2. Definisi dan Aksioma Aljabar Boolean Bab 3. Fungsi Boolean Bab 4. Komplemen Fungsi Bab 5. Konversi Bentuk Fungsi Bab 6. Operasi-operasi dan Gerbang Logika Bab 7. Metode Penyederhanaan Fungsi Boolean Bab 8. Metode Peta Karnaugh Bab 9. Metode Quine-McCluskey Bab 10. Penyederhanaan Rangkaian Digital Bab 11. Konsep dan Notasi Dasar Kalkulus Propos…
Bab 1 tentang konsep dasar termodinamika, buku ini menjelaskan istilah-istilah baku yang banyak dijumpai pada pembahasan selanjutnya, misalnya definisi termodinamika, energi, sistem tertutup dan terbuka, transfer energi, konversi energi, proses perubahan, siklus, dan ditutup dengan pembahasan tentang dimensi dan satuan termodinamika. Selanjutnya Bab 2 menunjukkan hubungan antara termodinamika d…
Termodinamika merupakan ilmu pengetahuan yang membahas mengenai energi serta berbagai macam prinsip pemanfaatan dari energi tersebut. Bersama-sama dengan ilmu mekanika fluida dan perpindahan dasar, ilmu termodinamika menjadi ilmu dasar dari perekayasaan, terutama bagi mesin-mesin pengkonversi energi yang penggunaannya sangat banyak di berbagai macam instalasi industri, baik itu mesin-mesin yang…
Bab I dari buku ini merupakan pendahuluan yang memberikan arti penting metode numerik dalam ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek) serta teori dasar yang nantinya banyak digunakan dalam bab-bab selan- jutnya. Bab II dan III mempelajari cara mencari akar-akar persamaan dan mencari akar dari suatu sistem persamaan simultan. Analisis regresi dipelajari dalam Bab IV. Interpolasi diberikan dalam Bab…
Dalam penyelesaian perkuliahan, statistika berperan penting membantu mahasiswa. Namun demikian, banyak mahasiswa yang mengalami kesulitan dalam memahami statistika karena berbagai faktor. Salah satunya adalah keterbatasan sumber dan kesempatan untuk lebih mendalami materi-materi statistika. Dalam kesempatan tatap muka di kelas, materi statistika yang disampaikan pada mahasiswa sedemikian padat,…
Buku Matematika untuk Teknik ini menyajikan topik matematika yang berkaitan dengan ilmu Teknik sehingga sangat bermanfaat untuk mahasiswa jurusan Teknik, dosen, dengan siapa pun yang berkecimpung dalam bidang Teknik. Setiap bab yang disajikan dalam buku ini terdapat contoh soal serta latihan soal untuk memberikan pemahaman bagi pembaca. Uraian materi yang disajikan dalam buku Matematika untuk …
Analisis data dnegan statistika nonparametrik ini sangat diperlukan bagi siapa saja yang mempunyai sekumpulan data dan sedang menganalisis data, baik datanya berbentuk kuantitatif. Buku Analisis Data dengan Statistika Nonparametrik ini pada umumnyaberisi pengujian hipotesis yang menyangkut satu, dua bahkan kelompok maupun membahas hubungan antardua variabel dengan menggunakan uji normalisasi de…