Program rehabilitasi rumah tidak layak huni seharusnya dilaksanakan sesuai dengan ketentuan yang berlaku, karena sasaran program ini adalah masyarakat kurang mampu yang sangat membutukan bantuan untuk perbaikan rumahnya, tetapi faktanya justru dana yang dianggarkan untuk program tersebut dikorupsi oleh Kepala Desa, sehingga mengakibatkan kerugian negara sebesar Rp. 157.075.000,00 (seratus l…
Budaya berkenaan dengan cara manusia hidup. Manusia belajar berfikir, merasa mempercayai, dan mengusahakan apa yang patut menurut budayanya. Bahasa, persahabatan, kebiasaan makan, praktik komunikasi, tindakan-tindakan sosial, kegiatan ekonomi, politik, dan teknologi semua itu berdasarkan pola-pola budaya. Budaya adalah suatu konsep yang membangkitkan minat. Secara formal budaya didefinisikan se…
Perseroan komanditer adalah suatu perseroan untuk menjalankan suatu perusahaan yang dibentuk antara satu orang atau beberapa orang persero yang secara tanggung menanggung dan bertanggung jawab untuk seluruhnya pada satu pihak, dan satu orang atau lebih sebagai pelepas uang pada pihak lain. Permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimanakah prosedur pendirian Perseroan Komanditer (CV) di Ind…
Indonesia sebagai Negara muslim yang jumlah warga muslimnya terbesar di dunia,hukum perdata islam merupakan instrument hukum yang paling penting dalam memayungi hidup keseharian mereka.hukum perdata islam inilah yang dalam sejarahnya diterima secaara menyeluruh (receptie in complexu),baik itu soal perkawinan,warisan,maupun shadaqah,hibah,dan waqaf. Buku ini merupakan wajib yang menjadi referen…
Kehadiran buku ini dihrapakan dapat semakin menambah kepustakaan islam, terutama untuk membantu masyarakat dan mahasiswa dalam mempelajari secara lebih mendalam mengenai hukum perdata di Indonesia yang telah menjadi undang-undang, sebagaimana kitannya dengan perkawinan, perwakafan, hibah, dan tentang zakat.
Setiap ilmu memiliki kaidah dan landasan.para ulama dan pakar yang mendalami suatu bidang ilmu,biasanya merumuskan kaidah-kaidah yang digunakan didalam bidang keilmuannya.kaidah-kaidah itulah yang kemudian dijadikan rujukan untuk menjawab persoalan-persoalan yang muncul di dalam masingmasing bidang ilmu pengetahuan. Secara bahasa,kata”kaidah”sebenarnya merupakan serapan dari bahasa arab ya…
Dalam hukum islam ada dua istilah yang sering digunakan untuk tindak pidana,yaitu jinayah dan jarimah.istilah jinayah yang digunakan oleh para fuqaha sama dengan istilah jarimah.kedua istilah tersebut didefinisikan sebagai larangan-larangan hukum allah yang pelanggarannya membawa hukuman yang ditentukan-nya. Hukum pidana islam,oleh sebagian orang selalu dikatakan sebagai hukum yang tidak manus…
Ahmad Ferdiansyah, NPM 14111039, Analisis Strategi Kepemimpinan Kepala Desa Dalam Meningkatkan Pembangunan Di Desa Merak batin Kecamatan Natar Lampung Selatan, dibawah bimbingan Malik. Strategi kepemimpinan adalah Suatu rencana yang tersusun dengan rapih, yang dimiliki pemimpin dalam melaksanakan tugas dan fungsinya sebagai pemimpin rakyatnya.Pada Tahun 2014-2015 terjadi kekosongan kepala …