Buku ini dirancang supaya pembaca mampu menggunakan Microsoft Word 2019 dan Mendeley secara mandiri dalam mengolah kata. Pembahasan dalam buku ini sangat aplikatif, disertai gambar-gambar secara runtut serta mudah dipahami. Selain itu, penjelasan tentang penggunaan Mendeley sebagai program pembuatan daftar pustaka otomatis disajikan secara terperinci dengan contoh penerapannya.
Buku “SPSS 22 pengolah data terpraktis” ini berbicara tentang bagaimana menyelesaikan masalah-masalah dan metode statistik dengan memakai software IBM SPSS 22. Dengan buku ini.diharapkan para pembaca dalam mengolah data statistik akan jauh lebih mudah dan tidak perlu menghitung dengan rumus-rumus.kita hanya tinggal mengatur data dan menginput di program tersebut kemudian memilih alat anali…
Materi pada buku ini adalah penggunaan program SPSS untuk analisis korelasi dan regresi, di samping itu juga dilengkapi dengan pedoman menghadapi pendadaran dan prediksi pertanyaan yang diajukan. Hal ini dimaksudkan untuk membantu mahasiswa agar dapat mempersiapkan diri lebih baik dalam menghadapi ujian skripsi maupun tesis. Lebih lengkapnya buku ini membahas tentang : 1. Membangun data baru …