ANALISIS PENERAPAN SANKSI DISIPLIN TERHADAP WARGA BINAAN PEMASYARAKATAN WANITA YANG MELAKUKAN PELANGGARAN PENYALAHGUNAAN NARKOTIKA DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN Oleh: DEDI IRAWAN Peraturan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Nomor 6 Tahun 2013 tentang Tata Tertib Lembaga Pemasyarakatan dan Rumah Tahanan Negara merupakan instrumen hukum yang mengelaborasi peraturan-peraturan sebelumnya terkait…
Setiap manusia yang ada di dunia ini, tidak dapat terlepas dari kehidupan berkelompok atau berorganisasi. Hal ini dikarenakan manusia diciptakan oleh Tuhan sebagai makhluk sosial yang tidak dapat hidup seorang diri. Dalam menjalankan kehidupan berkelompok tersebut, manusia melakukan interaksi satu sama lain melalui komunikasi, baik verbal maupun non verbal, lisan maupun tulisan. Komunikasi…
Kinerja merupakan suatu istilah secara umum yang digunakan untuk sebagian atau seluruh tindakan atau aktivitas dari suatu organisasi pada suatu periode dengan referensi pada sejumlah standar seperti biaya-biaya masa lalu atau yang diproyeksikan, dengan dasar efisiensi, pertanggungjawaban atau akuntabilitas manajemen dan semacamnya. Disiplin merupakan sarana untuk melatih kepribadian pegawa…
ANALISIS PENGARUH MOTIVASI DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN SPBU 24.354.124 SIDOMULYO LAMPUNG SELATAN Oleh Gery Irawan Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh motivasi dan budaya organisasi terhadap kinerja karyawan SPBU 24.354.124 Sidomulyo Lampung Selatan. Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 40 responden yang merupakan karyawan SPBU 24.354.124 Sidomul…