Pelanggaran terhadap hak-hak konsumen yang dilakukan oleh pelaku usaha merupakan potensi ancaman terhadap kesejahteraan masyarakat. Adanya peningkatan aktivitas pelaku usaha dalam kegiatan produksi dan perdagangan barang dan/atau jasa untuk memenuhi kebutuhan konsumen akan sangat merugikan tidak mendapat pengawasan dan lemahnya penegakan hukum. Permasalahan dalam penelitian ini adalah meng…