profesor sigmund freud menemukan tentang betapa tipisnya garis pemisah antara perilaku normal dan pelikalu normal dan perilaku neurotik ketika dia sedang mengembangkan pendekatan psikoanalitisnya yang terkenal itu. dalam buku yang di anggap sebagai karyanya yang paling populer ini, ia menuangkan gagasan-gagasannya mengenai kesalahan-kesalahan kecil yang terjadi dalam kehidupan sehari-hari.