TEXT
Akuntansi Sektor Publik : Akuntansi Keuangan Daerah (Edisi 3)
buku ini merupakan revisi atas buku yang sama yang terbit pertama kali pada tahun 2002, dan di revisi tahun 2004 dengan menyesuaikan perkembangan
yang sangat pesat dalam bidang akuntansi keuangan daerah di tanah air, terutama dengan keluarnya peraturan peraturan baru di bidang keuangan daerah seperti peraturan terakhir
yaitu permendagri nomor 13 tahun 2008 tentang pedoman pengelolaan keuangan daerah berikut implementasi riil dari peraturan peraturan tersebut di daerah.
materi yang di bahs dalam buku ini mencakup
bab 1 pendahuluan
bab 2 akuntansi keuangan daerah sebagai bagian dari manajemen keuangan daerah
bab 3 akuntansi keuangan daerah sebagai bagian dari akuntansi
bab 4 akuntansi keuangan daerah
bab 5 akuntansi rekening rekening dalam laporankeuangan daerah
bab 6 akuntansi untuk BUMD
bab 7 soal dan penyelesaian nya
Tidak tersedia versi lain