(E-SKRIPSI) ANALISIS FAKTOR FUNDAMENTAL TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI INDEKS LQ45 BURSA EFEK INDONESIA (BEI)
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis seberapa besar factor factor fundamental terhadap Earning Per Share, Return of Equity dan Net Profit Margin terhadap harga saham suatu perusahaan dan diantara tiga variable terebut mana yang berpengaruh dominan tehadap harga saham.
Jenis data yang digunakan adalah data sekunder dan sample penelitian ini sebanyak 45 perusahaan yang terdaftar di Indeks LQ45, Bursa Efek Indonesia periode 2012-2014.
Hasil penelitian ini menunjukkan variable EPS berpengaruh signifikan terhadap harga saham. Hiptesis ini diterima. hal ini berarti bahwa semakin tingi perusahaan dalam menghasilkan EPS maka semakin tinggi saham perusahaan tersebut. Selain itu dikethaui bahwa ROE dan NPM berpengaruh tidak signifikan terhadap harga saham, yang berarti bahwa meningkatnya ROE dan NPM tidak selalu diikuti oleh kenaikan harga saham
Kata kunci : Earning Per Share, Return of Equity, Net Profit Margin, Indeks LQ45, Faktor Fundamental
Tidak tersedia versi lain