(E-Skripsi) PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SEPATU OLAHRAGA ADIDAS DI KOTA BANDAR LAMPUNG
PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN
PEMBELIAN SEPATU OLAHRAGA ADIDAS DI KOTA BANDAR LAMPUNG
Oleh : Yusanti
Adi Dassler menciptakan brand ADIDAS pada tahun 1920-an; sebuah nama brand yang
merupakan singkatan danri namanya. Adi adalah seorang pecandu olahraga, tetapi juga seorang
produsen sepatu, dan dia memiliki visi: menciptakan sepatu latihan dengan desain yang kuat dan
khusus yang akan menjadikan seorang olahragawan berada pada performa terbaiknya dan
melindunginya dari cedera. Bisa jadi ide tersebut adalah biasa pada masa modern ini, namun Hal
tersebut adalah pemikiran yang sangat revolusioner pada masanya.
Penelitian ini ingin melihat Pengaruh kualitas produk dan harga terhadap keputusan
pembelian sepatu olahraga adidas. Untuk itu digunakan metode penelitian ekplanatori dengan 3
(tiga) variabel yang saling berkaitan.
Berdasarkan hasil penelitian maka disimpulkan bahwa ada Pengaruh kualitas produk dan
harga terhadap keputusan pembelian sepatu olahraga adidas di Bandar Lampung sehingga pihak
Adidas memperhatikan variabel-variabel yang mempengaruhi untuk dapat meningkatkan
keputusan pembelian.
Kata Kunci : Kualitas Produk, Harga, Keputusan Pembelian, Adidas
Tidak tersedia versi lain