TEXT
Teori dan Aplikasi Lembaga Keuangan Mikro Syariah
Perkembangan Lembaga Keuangan Mikro ILKM) Syariah saat ini tumbuh menjanjikan. Oleh karenanya, para pelaku harus siap berkompetisi dan segi SDM, infrastruktur, manajemen maupun dalam kompetisi pasar. Praktik LKM Syariah perlu dijiwai oleh semangat pengalaman prinsip syariah. Hal ini mengingat pengaplikasian LKM Syariah berkaitan dengan muamalah yang selalu bersinggungan dengan penerapan akad. Kegiatan usaha LKM Syariah meliputi jasa pengembangan usaha dan pemberdayaan masyarakat melalui pembiayaan usaha berskala mikro kepada anggota dan masyarakat. pengelola simpanan, maupun pemberian jasa konsultasi pengembangan usaha.
Dalam buku ini, secara khusus membahas tentang LKM Syariah. Disajikan sejarah Keuangan Syariah. Riba dan Permasalahannya, Akad-akad dalam Transaksi, Strategi Pengembangan BMT dan Penilaian Kesehatan BMT. Buku ini layak menjadi pegangan berbagai pihak yang akan mendalami seluk beluk LKM Syariah diantaranya Pengelola BMT (Koperasi Syariah), Dewan Pengawas Syariah, Dosen, Mahasiswa, dan Pelaku Ekonomt Syariah.
Tidak tersedia versi lain