TEXT
Jurnal Ilmu-Ilmu Hayati (Life Science) Volume 20 Nomor 1, Juni 2008
Jurnal Ilmu-Ilmu Hayati (Life Science) Volume 20 Nomor 1, Juni 2008 berisi:
* Pengembangan probiotik alami "Kefyr" : suatu upaya menjaga permeabilitas barrier tractus gastrointestinal terhadap antigen makanan - Chanif Mahdi, Aulanni'am, Sri Hidayati, pp. 1-7
* Pemetaan vegetasi pepohonan dan serangga kanopi di kawasan konservasi sekitar desa Ranupani, Kab. Lumajang - Amin Setyo Leksono, Zulfaidah Penatagama, Brian Rahardi, pp. 8-16
* Ekstrak mengkudu menghambat aktivasi Nf-Za dan menekan ekspresi protein Tnf-i dan Icam-1 pada kultur sel endotel huvecs dipapar Ox-Idl - M. Saifur Rohman, Endah Kusuma Rastini, Djanggan Sargowo, Rasjad Indra, pp. 17-27
* Pendekatan model sigmoid ganda pada individu hama kubis sebagai slah satu unsur database pengendalian hama terpadu - Soepraptini, NM Surya Wardhani, Atiek Iriany , pp. 28-32
* Efektivitas epigallocatechin gallate (EGCG) dari teh hijau terhadap kalsium intrasel, adiponektin dan TNFa pada preadiposit viseral manusia secara in vitro - Ratnawati R, M. Rasjad Indra, Husnul Khotimah, Satuman, pp. 33-40
* Amplifikasi DNA Gen Meat Tendernes dan Gen Marbling pada Sapi Po - Agus Susilo, Suyadi, Sri Rahayu, pp. 41-46
* Evaluasi pengaruh keanekaragaman struktur molekul isoflavonoid dan turunannya dari kultur in vitro dan in vivo kacang-kacangan terhadap aktivitas fitoestrogenik - Edi Priyo Utomo, Wahyu Widoretno, Kenty Wantri Anita, pp. 47-52
* Efek pemberian kombinasi artemisinin dan NAC terhadap kadar malondialdehide hepar dan ginjal mencit yang diinfeksi plasmodium berghei - Loeki Enggar Fitri, Agustin Iskandar, pp. 53-62
* Polimorfisme genetik pada lokus growth hormone1 dan hubungannya dengan daya cerna bahan pakan kualitas rendah - Sucik Maylinda, Woro Busono, pp. 63-70
* Estimasi nilai ripitabilitas sifat kanibalisme pada puyuh - VM Ani Nurgiartiningsih, pp. 71-76
* Pengaruh penggunaan asam sitrat cair dan terenkapsulasi sebagai aditif pakan terhadap penampilan produksi ayam pedaging - M. Halim Natsir, Osfar Sjofjan, Abdul Manab, pp. 77-83
Tidak tersedia versi lain