TEXT
Filsafat Hukum
Buku berjudul "filsafat hukum" adalah buku ajar yang dijadikan pedoman dalamproses perkuliahan pada program magister hukum pascasarjana fakultas hukum universitas bandar lampung. buku ajar ini menguraikan argumentasi filosofis dan pandangan para filosof penemu teori kebenaran, dokrin, etika, proposi dan aliran-aliran filsafat antara lain; dialektika, dualisme, silogisme, rasionalisme, positivisme, empirisme, idealisme, pragmatisme, matrialisme dan lain-lain yang di kemukakan oleh para filsuf penemu dan pelopor dari zaman pra-socrates hingga abad modern
Ruang lingkup filsafat hukum ini, meliputi; zaman pra socrates; lahirnya filsafat hukum; filsafat hukum pada abad pertengahan; filsafata hukum pada abad modern. metode yang di gunakan dalam penulisan ini menggunakan metode interpretasi, persepsi dan komparatif , sehingga uraian dari pandangan dan pendapat yang di kemukakan oleh para filsuf mudah di pahami dan di mengerti. dalam buku ini juga di tampilkan gambar-gambar para filsuf, dengan harapan agar mamahiswa lebih cepat menangkap makna dan tujuan yang terkadnung dalam keseluruhan isi buku ini.
Tidak tersedia versi lain