TEXT
Kebijakan Transportasi : Dinamika Dalam Pembangunan Daerah dan Perkotaan (Cetakan 1)
Buku ini membahas dinamika di sektor trasportasi di tengah - tengah pembangunan daerah yang sedang terus didorong dan digalakkan oleh pemerintah. Kadang dalam pelaksanaan pembangunan yang dilakukan melupakan pentingnya menjamin kondisi trasportasi yang selalu handal, sehingga menimbulkan imbas pada munculnya maslah di sektor ini, seperti kerusakan jalan yang tidak kunjung diselesaikan, kapasitas jalan yang rendah yang tidak kunjung ditambah, serta adanya kebijakan yang tidak disadari ternyata menimbulkan imbas pada sektor trasportasi secara umum.
Trasportasi dan pembangunan daerah harus dapat berjalan selaras sehingga tidak terjadi anomali. Jangan sampai di tengah - tengah upaya untuk untuk menpercempat pembangunan daerah ada persoalan kondisi infrastruktur transportasi yang tidak memadai dan bahkan mengalami permaslahan.
Tidak tersedia versi lain