TEXT
Ekonomi Koperasi : Teori dan Praktik
Buku ini awalnya merupakan kumpulan dari bahan ajar diperuntuukan bagi mahasiswa, khusunya dan mahasiswa jurusan ekonomi dimana penulis mengajar di bidangnya, karena buku ini sangat dirasakan manfaatnya
bagi mahasiswa dan pembaca lainnya, maka penluis memberanikan diri untuk mencetak. Adapun isi materi buku ini, yaitu : bab1 tentang sejarah perkembangan koperasi, bab2 tentang pengertian, asas, dan prinsip-
prinsip koerasi, bab3 fungsi dan penggolonga koperasi, bab4 tentang perubaham struktur ekonomi Indonesia, bab5 tentang alat kelengkapan organisasi koperasi.
Tidak tersedia versi lain