TEXT
Pembangunan Ekonomi Di Dunia Ketiga (Edisi 7, 1)
Buku teks best-selling ini menawarkan pendekatan berorientasi-kebijakan yang unik dengan menggunakan berbagai model dan konsep untuk menggambarkan problema pembangunan dalam dunia nyata.melalui revisi untuk menyajikan penelitian dan data terbaru,buku pembangunan ekonomi dan dunia ketiga ini mencakup ulasan teknis yang dibutuhkan mahasiswa,namun juga tetap menjaga aksesibilitasnya bagi pembaca yang tidak mempunyai latar belakang ekonomi yang cukup.
HAL BARU PADA EDISI KETUJUH
.analisis krisis ekonomi asia 1997-1998 dan singkatannya signifikasinya pada teori dan kebijakan pembangunan.
.tinjauan terhadap indeks kemiskinan UNDP (human poverty index) yang baru,sebagaimana pendekatan baru yang lain pada analisis kemiskinan.
.diskusi mengenai pertumbuhan blok-blok perdagangan yang baru dan implikasinya dan globalisasi yang berkelanjutan dalam perdagangan dan keuangan.
.revisi dan pembaharuan data semua studi kasus Negara,yang memungkinkan mahasiswa mampu menerapkan konsep-konsep yang dibahas dalam berbagai bab pada Negara-negara berkembang tertentu.signifikasi Indonesia dalam krisis ekonomi asia diberi penekanan pada semua studi kasus yang baru.
Tidak tersedia versi lain