TEXT
Dasar-dasar Pneumatik
Pneumatic merupakan teori atau pengetahuan tentang udara yang bergerak, keadaan-keadaan keseimbangan udara dan syarat-syarat keseimbangan. Perkataan pneumatic itu berasal dari perkataan Yunani “pneuma” yang berarti “napas” atau “udara”. Jadi pneumatik berarti: terisi udara atau digerakkan oleh udara mampat.
Pneumatik itup merupakan cabang teoretis aliran atau mekanika fluida dan tidak hanya meliputi penelitian aliran-aliran udara melalui suatu sistem saluran, yang terdiri atas pipa-pipa, selang-selang, gawai (device) dan sebagainya, tetapi juga aksi dan penggunaan udara mampat.
Tidak tersedia versi lain