TEXT
Sukuk : Memahami & Membedah Obligasi Pada Perbankan syariah
Tidak bisa di mungkiri bahwa lahirnya sukuk atau obligasi syariah akhir-akhir ini memang seturut dengan berkembangnya lemabaga-lemabaga keuangan atau perbankan yang beratribut syariah, mulai dari bank syariah, asuransi syariah, hingga reksadana syariah. Namun, sejatinya sukuk bukanlah tema baru dalam sejarah islam. Pada abad pertengahan para peniaga muslim mejadikannya sebagai alat transaksi perdagangan dan aktivitas komersial lain yang bersifat multinasional.
Lantas, apa bedanya sukuk atau obligasi syariah dengan yang konvensional? Dalam tataran praksis, sukuk selalu mengacu pada prinsip-prinsip dasar yang menjadi elan vital syariah. Sukuk tidak saja memperhatikan sisikeuntungan saja, tapi juga halal-haram barangnya.
Tidak tersedia versi lain