TEXT
Akuntansi keuangan : internasional financial reporting standards-IFRS (AKUNTANSI)
buku yang telah di revisi atau di sesuaikan sepenuhnya terhadap intrnatioan financial reporting standars (IFRS) ini merupakan edisi global
dari buku akuntansi keuangan. buku akuntansi keuangan ini akan membantu anda memehami dan menguasai konsep-konsep kunci siklus
akuntansi dengan segera demi meningkatkan keberhasilan dan retensi di kemuadian hari . buku ini juga lebih relavan bagi mahasiswa di semua
penjuru dunia. dalamseluruh buku ini, konsep inti dan mekanisme inti di satukan dengan menggunakan bahasa,format,dan rumus yang konsisten
para mahasiswa juga akan menerima penjelasan menyeluruh dan terinci yang menyajikan pemahaman di balik setiap konsep dan perhitungan
yang di perlukan sehingga menyediakan pemahaman yang mendalam tentang keterampilan mendasar. dalamedisi ini, terdapat hal hal seperti ini.
- bab pengantar tentang brand baru yang menjelaskan kerangka kerja dan prinsip prinsip IFRS
-prinsip prinsip IFRS yang terintegerasi di setiap bab
- fitur berfokus pada keuangan nokia yang terintegerasi di setiap bab
- cakupan baru mengenai pembuatan keputusan etika dan etis di setiap bab
- cakupan terkini tentang arus kas
Judul | Edisi | Bahasa |
---|---|---|
Akuntansi Keuangan Menengah : Berbasis PSAK Edisi 2 Buku 1 | Ed. 2 | id |
Akuntansi Keuangan Lanjutan 1 | Edisi 1 | id |
Akuntansi Keuangan Menengah Berbasik PSAK : Buku 2 | Cet. 3 & 6 | id |
Akuntansi Keuangan Menegah : Berbasisi PSAK : Buku 1 | id | |
Akuntansi Keuangan Lanjutan Edisi IFRS | Edisi 1 | id |
Penuntun Belajar Akuntansi Keuangan Menengah | Edisi 1 Cetakan 1 | id |