TEXT
Pengantar Ekonomi Makro
Sebagai salah satu buku yang banyak digunakan dalam mata kuliah Pengantar Ekonomi Mikro dan Pengantar Ekonomi Makro, penulis buku Pengantar Ekonomi Mikro ini berupaya semaksimal mungkin agar menempatkan diri sebagai orang yang pertama kali mempelajari ilmu ekonomi. Oleh karena itu, sebagai hasilnya, materi yang dibahas atau diberikan oleh buku ini dapat dikatakan lebih singkat daripada buku-buku pengantar ilmu ekonomi lainnya. Melalui penyampaian yang lebih singkat dan lebih berfokus pada penerapan dan kebijakan, buku ini dapat membantu para pembaca untuk memperoleh perspektif baru dan wawasan yang lebih luas, serta pemahaman yang lebih tepat dalam memandang dunia dari sudut pandang ekonom. Buku ini menawarkan contoh-contoh permasalahan ejonomi yang telah diperbarui dari edisi-edisi sebelumnya. Selain itu, sebagian besar contoh ini terkait dengan isu-isu yang secara khusus relevan dengan perekonomian Asia. Oleh karena itu, contoh-contoh ini umum dikenal dan menarik bagi mahasiswa dan pembaca umum di kawasan Asia.Materi yang dibahas dalam buku pengantar Ekonomi Makro ini mencakup:
Bagian 8 Data Ekonomi Makro
Bagian 9 Perekonomian Riil Jangka Panjang
Bagian 10 Uang dan Harga Harga Dalam Jangka Panjang
Bagian 11 ekonomi Makro Perekonomian Terbuka
Bagian 12 Fluktuasi Ekonomi Jangka Pendek
Bagian 13 Pemikir Akhir
Tidak tersedia versi lain