Hasil penelitian kami menunjukkan bahwa struktur bangunan ini mampu menampilkan perilaku nonlinear yang diawali dengan fase awal, dengan mayoritas sendi-sendi plastis terjadi pada elemen balok dan kemudian elemen kolom. Bangunan ini juga memenuhi konsep tahan gempa, yaitu memiliki kolom yang kuat dan balok yang lebih lemah. Evaluasi kinerja struktur menurut aturan ATC-40 menunjukkan bahwa …
Buku ini merupakan rangkuman praktis pengetahuan ilmu sipil/bangunan secara umum yang memberikan dasar-dasar bagi para siswa SMU dan SMK, serta para …