PUBLICA, Jurnal Ilmu Administrasi Negara, Volume 1 Nomor 1, Maret 2011 berisi: 1. Teori pembangunan dunia ketiga dan pengaruhnya terhadap pembangunan nasional - Rahayu Sulistiowati, pp. 1-13 2. Masyarakat sipil dan prospeknya di Indonesia - Ida Farida, pp. 14-23 3. Peranan motivasi pimpinan dalam meningkatkan kinerja penyuluh keluarga berencana di Kota Bandar Lampung - Asmaria, pp. 24-38 4.…
Ilmu sosail budaya dasar (ISBD) dpat dikatakan sebagai integrasi dari kajian ilmu sosial dasar (ISD) dan ilmu budaya dasar (IBD). Kajian ISBD mencakup masalah sosial dan budaya serta keberadaan manusia sebagai subjek bagi masalah tersebut sehingga dapat meningkatkan wawasan, kepekaan,serta berempati terhadap masalah maupun pemecahannya. Buku ISBD ini di maksudkan untuk memenuhi bahan ajar ISBD…
"Konsep jaminan sosial nelayan dikembangkan berdasarkan sifat sumber daya perikanan yang dinamis karena pengaruh perubahan alam dan lingkungan. Berbagai risiko bisa terjadi dalam kegiatan penangkapan. Karakteristik ini memengaruhi tingkat pendapatan nelayan. Kondisi ketidakpastian hidup senantiasa membayangi kehidupan nelayan. Sangat mungkin terjadi pada suatu saat nelayan tidak memperoleh pen-…
Seringkali kita merasakan adanya perbedaan sikap dan perilaku khas yang muncul dari para karyawan, pimpinan maupun stakeholder internal dari suatu organisasi dibandingkan dengan organisasi lainnya. Apa saja ciri khas yang membedakan antara organisasi/perusahaan satu dengan organisasi lainnya? Buku ini membahas pentingnya peran budaya organisasi pada anggotanya dan peran budaya organisasi pada k…
Jurnal Akuntansi dan Keuangan Indonesia, Volume 14, Nomor 1, Juni 2017 berisi: THE EFFECT OF CONTROLLING SHAREHOLDERS AND CORPORATE GOVERNANCE ON AUDIT QUALITY Vidyata Annisa Anafiah, Vera Diyanty, Ratna Wardhani 1-19 PENGARUH PENGUNGKAPAN ENTERPRISE RISK MANAGEMENT DAN PENGUNGKAPAN INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN Sunitha Devi, I Gusti Nyoman Budiasih, I Dewa Nyoman Badera …
Perkembangan ilmu politik mengalami kemajuan yang pesat sesudah Perang Dunia Kedua. Terdapat dua pandangan yang berkaitan dengan munculnya ilmu politik sebagai disiplin ilmu. Pertama, pandangan yang melihat bahwa ilmu politik merupakan salah satu bagian dari pengetahuan sosial lainnya. Kedua, pandangan yang menganggap bahwa ilmu politik lahir pada akhir abad 19-an. Dalam perkembangannya, dipeng…
Buku ini membahas tentang manajemen dan riset sumber daya manusia, dan sangat cocok bagi para mahasiswa dan praktisi yang sedang melakukan penelitian tentang SDM, karena isinya membahas tentang berbagai faktor yang berkaitan dengan kinerja efektif.
Jurnal Ilmu-Ilmu Hayati (Life Science) Volume 20 Nomor 1, Juni 2008 berisi: * Pengembangan probiotik alami "Kefyr" : suatu upaya menjaga permeabilitas barrier tractus gastrointestinal terhadap antigen makanan - Chanif Mahdi, Aulanni'am, Sri Hidayati, pp. 1-7 * Pemetaan vegetasi pepohonan dan serangga kanopi di kawasan konservasi sekitar desa Ranupani, Kab. Lumajang - Amin Setyo Leksono, Zulf…
Jurnal Ilmu Komputer dan Informasi, Fakultas Ilmu Komputer - Universitas Indonesia, Volume 4 Nomor 1, Februari 2011 berisi: 1. Sistem kontrol jaringan syaraf tiruan berbasis simulasi pada pengelasan pipa alumunium - Ario Sunar Baskoro, MASASHI kanutomori, dan Yasuo Suga, pp. 1 2. Implementasi pendiktean Bahasa Indonesia - Hari Bagus Firdaus dan Ayu Purwarianti, pp. 7 3. Data integration simu…
Jurnal Ilmiah - FIFO, Forum Sistem Informasi, Volume V/No.1/Mei/2015 berisi: * Pengembangan sistem basis data untuk aplikasi pembuatan dan monitoring target letter (Studi kasus PT. Asuransi Allianz Utama Indonesia) - Ayuliana, Rusdianto, Steven Daniel, Steffen, pp. 1-9 * Pengembangan aplikasi penjadwalan kuliah semester I menggunakan algoritma genetika - Bagus Priambodo, pp. 10-17 * Perancan…