Kebanyakan buku-buku dibidang pemasaran selalu membahas pemasaran produk konsumsi, hanya sedikit buku-buku tersebut yang membahas tentang pemasaran industri. Dilain pihak dari segi volume penjualan dan kesempatan kerja yang diberikan, pemasaran produk industri memberikan peluang jauh lebih besar jika dibandingkan dengan pemasaran produk konsumsi. Di Amerika Serikat pemasaran industri memiliki…
"Meskipun bisnis di bidang jasa bersifat tidak terlihat (intangible), tetapi tetap diperlukan analisis untuk mengamati perilaku pasar. Pasar yang selalu berubah menuntut penyesuaian dari dalam dan luar perusahaan untuk memperbaiki kualitas pelayanan secara berkelanjutan terhadap pasar. Berbagai strategi pun digunakan untuk saling bersaing memperebutkan pasar. Buku ini berisi teori-teori mana…
Manusia sebagai konsumen perilakunya selalu berubah dan berkembang sesuai dengan kemajuan peradabannya. Ketika sebuah produk atau jasa ditawarkan di pasar namun tidak didasarkan pada analisis sebuah studi yang mendalam tentang perilaku konsumen maka, produk atau jasa tersebut akan bisa laku di pasar. Jika hal ini dilakukan berulang-ulang maka perusahaan akan mengalami kerugian. Peran strateg…
Buku Perilaku Konsumen dan Strategi Pemasaran Edisi ke-9 Buku 1 ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan keterampilan yang dibutuhkan oleh mahasiswa dan melakukan analisis konsumen yang berguna bagi pengembangan strategi pemasaran yang efektif. Roda Analisis Konsumen adalah alat untuk mengorganisasikan pengetahuan atas perilaku konsumen. Selain itu, untuk memahami konsumen dan memandu …
Komunikas telah memupus batasan geografis dan menjadikan seluruh titik dunia ini pada saling terhubung. Lompatan dan revolusi teknologi telah membawa perubahan besar dalam berbagai hal, terutama pemasaran. Jika dimasa lalu pemasaran dan promosi berjalan sendiri-sendiri, sekarang semakin banyak perusahaan besar yang menyatukan pemasaran dan promosi ke dalam sebuah komunikasi terpadu. Hal tersebu…
Periklanan kini tidak hanya berputar di lingkaran ekonomi sebagai sebuah alat promosi, tetapi telah bertransformasi menjadi sumber inspirasi dari gaya hidup, tren, kebiasaan, serta cara pandang masyarakat, yang pada akhirnya melupakan kepentingan awal (ekonomi politik) dari periklanan. Kepentingan ekonomi politik itu seringkali tidak disadari, bahkan absen dari mata masyarakat ketika dihadapkan…
Hubungan masyarakat (humas) menjadi suatu profesi yang banyak diminati saat ini. Tidak bisa dipungkiri hamper semua institusi baik organisasi komersial maupun nonkomersial membutuhkannya. Humas sering diidentikan dengan periklanan meskipun pada hakikatnya berbeda. Selain itu, dikenal pula marketing-public relations (M-PR) sebagai konsep yang membangun citra perusahaan dan produk dengan member…
Pesatnya persaingan dunia bisnis mengakibatkan peranan Sumber Daya Manusia (SDM) kian penting dan strategis karena potensi besarnya untuk menunjang tercapainya tujuan suatu organisasi. Organisasi yang berorientasi pada profi t maupun nirlaba untuk dapat bertahan harus dapat bekerja secara efektif dan efi sien. Untuk mewujudkan hal tersebut dibutuhkan Sumber Daya Manusia(SDM) yang cakap, berk…
selama lebih dari dua dasawarsa, saya telah beruntung ikut aktif dalam tahun tahun pembentukan logistik bisnis selama masa ini saya mulai menyadari benar kompleknya penyelenggaran logistik itu dan betapa penting nya ia untuk memelihara dan pertumbuhan sistem perusahaan bebas (free enterprise system) memperoleh kesempatan untuk berusaha menggambarkan usaha dan arah dari aspek manajemen dan p…
bagian produksi dalam suatu organisasi bisnis memegang peran penting dalam usaha mempengaruhi suatu organisasi. bagian produksi sering terlihat sebagai salah satu fungsi manajemen yang menentukan penciptaan produk serta turut mempengaruhi peningkatan dan peurunan penjualan artinya produk yang di produksi harus selalu mengikuti standar pasar yang di inginkan, bukan di produksi atas dasr mengej…