Negara Republik Indonesia merupakan negara yang memiliki potensi sumber daya alam yang berlimpah, keanekaragaman hayati dan peninggalan sejarah/budaya. Berlimpahnya sumber daya alam yang ada dapat meningkatkan pertumbuhan ekonomi ketika sumber daya tersebut dapat di kelola dengan baik sesuai apa yang paling diminati masyarakat sehingga pemanfaatan sumber daya alam tersebut tidak akan meng…
Bangsa Indonesia adalah bangsa yang hidup dalam linkungan dan persaingan global. Seiring dengan perkembangan zaman, mau tidak mau Indonesaia harus terlibat dalam proses perkembangan dan kemajuan teknologi dan ilmu pengetahuan. Sebagai negara berkembang, kita dianggap belum terlalu maju dalam penguasaan ilmu pengetahuan dan perkembangan teknologi. Dilansir dari data UNDP (United Nation for …
Provinsi Lampung merupakan gerbang pulau Sumatera, yang memiliki sumberdaya alam yang sangat besar dan beraneka ragam, juga memiliki potensi wisata yang beragam, antara lain wisata budaya, wisata bahari, dan kuliner, yang tersebar di berbagaikabupaten dan kota. Wisata bahari menjadi salah satu potensi yang sangat potensial, dengan panjang garis pantai sekitar 1.105 km.Dengan adanya perkemb…
Kertas menjadi media utama untuk menulis catatan tetang ilmu pengetahuan, sejarah, karya seni dan lain sebagainya agar dapat dilihat dan dibaca generasi ke generasi. Tulisan pada secarik kertas yang disusun menjadi menjadi sebuah buku dan diperbanyak adalah cara membagikan ilmu pengetahuan dari satu orang kebanyak orang lainnya. Buku menjadi salah satu sumber ilmu pengetahuan dan informasi…
Semakin pesatnya transportasi di Indonesia memegang peranan yang sangat penting dalam sendi kehidupan masyarakat. Seiring dengan perkembangan jaman, proses transportasi sebagai alat angkut mengalami perkembangan kemajuan. Semua ini berlangsung sejak reformasi pembangunan digulirkan dan adanya kebutuhan akan modal transportasi masal dan murah. Selama perkembangan sejarah tersebut, kereta ap…
Kota Bandarlampung mulai menunjukan pertumbuhan dan perkembangan yang sangat maju terbukti dengan semakin banyaknya pusat-pusat kegiatan masyarakat yang kini mulai memenuhi wajah Kota. Semakin banyak penyediaan fasilitas dipusat kota maka akan semakin besar pula kenaikan migrasi yang terjadi dipusat kota hal ini disebabkan pusat Kota menjadi sentral kegiatan sehari-hari baik pendidikan, re…
Dalam era pembangunan saat ini, pembangunan perumahan merupakan sarana pokok yang menunjang tuntutan utama dari masyarakat. Pembangunan perumahan sebagai salah satu kebutuhan dasar manusia yang dilakukan selama ini baik oleh pemerintah maupun masyarakat belum dapat mengimbangi laju pertumbuhan penduduk yang sangat cepat. Keadaan tersebut terutama dirasakan di daerah perkotaan, karena tingk…
Pendidikan adalah salah satu elemen yang sangat berpengaruh dalam men- jalani kehidupan di dunia. Sepanjang perjalanan manusia, pendidikan meru- pakan proses mendewasakan nilai-nilai kehidupan. Dilihat dari tujuan Pen- didikan Nasional dalan UU RI SISDIKNAS No. 20, 2003, tentang ke- mandirian, kepribadian, dan norma-norma tentang baik dan buruk manusia adalah proses dalam pembentukan man…
Sekolah Alam adalah fasilitas pendidikan dengan konsep pengembangan pendidikan secara alami. Keunikan Sekolah Alam dibandingkan dengan sekolah konvensional adalah pada elemen visualspasial, kinestetik, dan naturalis. Sekolah Alam ini dirancang memiliki fasilitas khusus yaitu lahan kebun siswa dan area pertunjukkan untuk mendukung program kurikulumnya. Konsep sekolah ini mengedepankan alam s…
Gedung pertunjukan merupakan gedung yang dapat menampung ribuan orang yang difungsikan untuk menyelenggarakan acara kesenian musik dan teater opera serta seni tari berskala besar. Kesenian musik maupun seni pertunjukan dapat dinikmati oleh siapapun. Seiring perkembangannya, seni musik di Indonesia yang semakin meningkat memberikan kontribusi yang cukup berarti dan berperan penting dalam p…