Buku ini, kriminalisasi dalam Hukum Pidana, yang ditulis oleh seorang pakar hukum pidana, Prof. Dr. Teguh Prasetyo, menghadirkan tema-tema penting terkait dengan perumusan (formulasi) yakni tahap penegakan hukum in abstracto oleh badan pembuat undang-undang. Kemudian, penerapan (aplikasi) yaitu tahap penerapan hukum pidana oleh aparat penegak hukum. Terakhir, pelaksanaan (eksekusi) yaitu tahap …
Buku ini terdiri dari duabelas bab yang diawali dengan uraian mengenai pengertian pengantar hukum Indonesia, yaitu pengenalan secara umum mengenai dasar-dasar hukum yang berlaku di Indonesia saat ini dan pembidangan hukum. Bab kedua menguraikan tentang hukum adat dan asas-asas pemberlakuannya, sedangkan bab ketiga menguraikan tentang hukum agraria dan asas-asas pemberlakuannya. Bab empat mengur…