Jantung berdebar-debar, tiba-tiba seluruh badan menjadi kaku, berkeringat, dan tangan Anda menjadi sedingin es. Lalu semua yang sudah jauh-jauh hari Anda siapkan hilang begitu saja dalam sekejap. Virus' itu sering muncul ketika Anda mulai tampil di depan audiens untuk berpidato. Bukan saja Anda yang masih awam, bahkan yang sudah piawai dan memiliki jam terbang tinggi sekalipun masih merasakanny…
Dewasa ini kita hidup dalam abad yang dipenuhi oleh rapat, seminar, konperensi, atau pertemuan-pertemuan baik bersifat lokal, nasional, regional, ataupun internasional. Laki-laki dan perempuan dalam hidup kesehariannya sudah terbiasa terlibat dalam penyelenggaraan pertemuan, dari pertemuan yang berskala besar baik dilihat dari jumlah pengunjungnya sampai ke pertemuan yang mungkin hanya dihadiri…
Communication is a vital part of our daily rou- tines. We sit in school and listen to teachers. We read books and magazines. We talk to friends, watch television, and communicate over the Internet.