Pendidikan Kewarganegaraan termasuk dalam Mata Kuliah Umum (MKU) dan wajib diberikan dalam kurikulum setiap program studi. Materi pokok Pendidikan Kewarganegaraan adalah tentang hubungan warga negara dengan negara dan Pendidikan Pendahuluan Bela Negara (PPBN). Secara mendalam, buku ini berisi materi Identitas Nasional; Pengertian,Unsur, dan Faktor Penting bagi Pembentukan Bangsa Indonesia; P…
sumber daya (resources) adalah segala sesuatu baik berwujud maupun tidak berwujud yang di gunakan untuk mencapai hasil. sumber daya ada 2 macam yaitu sumber daya alam (natural resources) pembangunan suatu bangsa memerlukan kedua aset tersebut yang sangat berperan penting adalah sumber daya manusia .hal itu dapat di buktikan dengan melihat negara negara yang potensial sumber daya alamnya sang…
Manajemen Perkantoran modern berkenaan dengan penyelenggaraan semua kegiatan yang bertalian dengan pelaksanaan pekerjaan kantor yang modern dan serba otomatis. Otomatisasi perkantoran berarti pengalihan fungsi manual peralatan kantor yang banyak menggunakan tenaga manusia kepada fungsi-fungsi otomatis dengan menggunakan peralatan mekanis. Era otomatisasi perkantoran dimulai bersamaan dengan ber…
perkembangan ekonomi dan perbankan islam yang bertambah marak tidak akan lengkap tanpa perkembangan pengetahuan tentang manajemen yang islami. salah satu bidang dalam manjemen adalah manajemen sumber daya manusia yang pada buku ini disebut dengan pengelolaan sumber daya insani atau disingkat PSDI bidang ini sangat penting karena melaluai SDI , perusahaan dapat mewujudkan tujuannya .kalangan pe…
HAM dan demokrasi merupakan konsepsi kemanusiaan dan relasi sosial yang telah lahir sejak sejarah peradaban manusia di seluruh penjuru dunia. HAM dan demokrasi juga dapat dimaknai sebagai hasil perjuangan manusia untuk mempertahankan dan mencapai harkat kemanusiaannya. Buku Hukum, HAM, dan Demokrasi ini merupakan hasil pengamatan dan paradigma penulis ketika melihat fenomena kehidupan demokr…
Lembaga fidusia di pakai untuk memberi kemudahan dan sekaligus memenuhi kebutuhan dunia usaha yang terus meningkat. Dalam perkembangannya lembaga jaminan juga di gunakan oleh masyarakat pada umumnya. Perkembangan hukum yang semakin pesat menimbulkan lahir dan berlakunya undang-undang No. 42 tahun 1999 tentang jaminan fidusia. Realisasi undang-undang No. 42 tahun 1999 tentang jaminan fidusia. …