Buku ini mencoba menyajikan secara sistematis berbagai temuan survei "sikap keberagaman siswa dan mahasiswa di Indoneisa" yang mengindikasikan adanya kegalauan identitas kegamaan pada generasi muda. Siswa dan mahasiswa memiliki opini islamisme namun di sisi lain ia bisa menampilkan perilaku yang tidak mendukung opini islamisme-nya. Mereka setuju Pancasila dan UUD 1945 namun mereka ingin syariah…
Massifnya interaksi dan komunikasi digital antara warga telah menciptakan kesan dualisme antara dunia nyata dan dunia maya, sehingga sulit mengenali dengan baik batas-batas yang tegas antara wacana di dunia maya dan realitas sosial di dunia nyata. Gejala kehidupan milenial yang kompleks ini melibatkan aktor sosial yang paling dominan, yaitu kalangan muda yang bukan hanya melek teknologi, tapi a…