buku teks teori akuntansi keuangan ini di lengkapi dengan hasil penelitian empiris di indonesia. buku ini di tulis di karenakan belum ada buku teks tentang akuntansi keuangan yang berpaham positivisme dan hasil penelitian empiris di indonesia yang di sertakan. buku ini secaa kritis menguraikan implikasi lebih luas tentang akuntansi keuangan untuk pengoprasian yang wajar dan efisien. buku ini…
buku ini berisi pembahasan mengenai akuntansi keuangan. cakupan materi yang di bahas dalam buku ini di dasarkan pada silabus mata kuliah akuntansi keuangan dari beberapa universitas di indonesia. pembahasan materi dalam buku ini di dasarkan pada international finansial reporting standards, standar akuntansi keuangan (revisi terakhir) dan peraturan perundang undangan lain nya yang berlaku di i…
Laporan Keuangan yang baik akan sangat membantu bagi pihak yang berkepentingan dalam mengambil keputusan. Keputusan yang baik senantiasa tergantung dari kualitas sumber data yang disajikan. Oleh karena itu kualitas Laporan Keuangan suatu Koperasi akan berpengaruh terhadap kualitas Keputusan yang dilakukan oleh para pihak yang berkepentingan. Buku ini membahas berbagai jenis Koperasi serta ma…