Buku ini menjadi penegasan tentang ilmu ekonomi itu lebih bersifat aplikatif di dunia pendidikan daripada menajdi bahan diskusi atau kajian akademik. Nah, ketika anda hendak mengambil rujukan untuk membahas kaitan antara pendidikan terhadap pertumbuhan ekonomi, maka sudah tepat buku yang anda pegang inilah jawabannya. Substansi buku ini juga memajang secara faktual pertimbangan-pertimbangan ek…
Kepemimpinan tidak lain adalah sebagai pengaruh seni atau proses mempengaruhi orang-orang sehingga mereka mau berjuang bekerja secara maksimal dan penuh antusias ke arah pencapaian tujuan kelompok. mendukung keberhasilan suatu tujuan pendidikan yang dilakukan oleh pemimpin, perlu diciptakan suatu iklim organisasi yang sehat yang merupakan fungsi dari seorang pemimpin agar dapat mendorong pes…