Tidak perlu mahal untuk belajar membuat website professional, cukup dengan mengikuti tutorial yang ada pada buku ini, maka akan tercipta website seperti yang dibuat oleh developer. Hasil dari tutorial buku ini bukanlah website sederhana, melainkan website yang sudah siap untuk dipublikasikan secara online dilengkapi dengan tema responsive.
Dalam membangun web yang interaktif di mana pengakses (melalui web browser) dapat berinteraksi dengan penyedia web (pada web server dan database server) dibutuhkan beberapa kemampuan dasar. Kemampuan tersebut diantaranya permasalahan internet, HTML, Bahasa pemrograman serta Basis Data (database). Oleh karena itu buku ini akan membahas tentang hal-hal tersebut.Diawali dengan penjelasan tentang i…
Saat ini para pemakai komputer hampir selalu terlibat dengan web camera. Web camera yang sering kita temukan sering seakan-akan tidak berdaya dibandingkan dengan kamera digital yang harganya relatif lebih mahal. Ketidakberdayaan web camera sebenarnya hanya persepsi dari pikiran awam kita saja, dan bersama buku ini, penulis akan memaparkan teknik-teknik pemrograman untuk pemberdayaan web camera.…
Active server pages merupakan server-side scripting yang digunakan bersama dengan script HTML untuk emmbuat sebuah halaman HTML menjadi lebih dinamis dan interaktif. ASP adalah teknologi yang memungkinkan developer untuk menjalankan semua proses dalam server. Semua kode-kode ASP pada teknologi ini tersimpan diserver dan akan berjalan diserver sedangkan client dalam hal ini browser internet han…
HTML merupakan format dasar dan standar dalam aplikasi Web, sedangkan XML merupakan suatu bahasa yang digunakan untuk mendeskripsikan dan memanipulasi dokumen secara terstruktur. Di mana keduanya turunan dari SGML (Standard Generalized Markup Language) yang ada sebelumnya. XML (eXtensible Markup Language) merupakan sebuah himpunan bagian (subset) dari Standard Generalized Markup Language (SGML)…
“Buku Mahir Web Programming” ini berisi tentang cara-cara pembuatan program web dengan PHP secara mudah dan lengkap melalui contoh dari beberapa studi kasus. Buku ini akan memandu Anda dalam membuat program web dengan mudah dalam waktu singkat, serta dapat dipakai mahasiswa atau programmer yang ingin belajar pemrograman PHP tingkat lanjut. Buku ini juga mempunyai nilai lebih, yaitu pembahas…
MATERI YANG AKAN DIBAHAS: - dasar mengoperasikan linux lewat console - konfigurasi dasar sistem linux - konfigurasi linux sebagai server jaringan - konfigurasi SSH Server - Instalasi client dan server dengan MySQL - membangun database dan tabel - manajemen data pada database MySQL - dasar administrasi database MySQL - keamanan akses database pada server - backup dan recovery data - i…
Buku ini tidak hanya menyajikan sintak-sintak dari perintah html, java Script, CSS, php dan mysql, tetapi juga menyajikan contoh-contoh latihan soal yang komprehensif serta pembuatan aplikasi web yang disusun secara lengkap, mudah dan sederhana dalam penyajiannya. Berbeda dengan buku lain yang hanya menyajikan sintaks dan teori, buku ini lebih detail membahas mengenai contoh-contoh aplikasi pem…