Pada dunia industri baja merupakan material yang banyak digunakan. Salah satu jenis baja yang banyak digunakan yaitu baja S45C, yang tergolong sebagai baja dengan kadar karbon sedang. Namun pada penggunaanya sifat baja itu sendiri tidak sesuai dengan kebutuhan yang diinginkan, untuk itu perlu adanya rekayasa atau perubahan sifat dari baja itu sendiri untuk memenuhi kebutuhan yang diinginkan, sa…
Kemudi kapal merupakan suatu alat kapal yang digunakan untuk mengubah dan menentukan arah gerak kapal, baik arah lurus maupun belok kapal, kemudi kapal ditempatkan di ujung belakang lambung kapal/ buritan di belakang propeller kapal. Prinsip kerja kemudi kapal yaitu dengan mengubah arus cairan yang mengakibatkan perubahan arah kapal, cara kerja kemudi kapal yaitu kemudi digerakkan secara m…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kuat arus pengelasan terhadap kekuatan tarik dan struktur mikro las SMAW dengan elektroda E 6013. Penelitian ini menggunakan bahan baja karbon rendah. Bahan diberi perlakuan pengelasan dengan variasi arus 65 Amper, 75 Amper, dan 85 Amper dengan menggunakan las SMAW DC polaritas terbalik dengan elektroda E7018 diameter 2.5 mm DC polaritas te…
Pengelasan merupakan cara yang umum digunakan untuk menyambung logam secara permanen, dimana input panas diberikan pada logam hingga mencair dan menyambungnya dalam sambungan yang permanen. Pengelasan merupakan salah satu aktivitas yang di lakukan di bengkel las. Setelah melakukan pengamatan dibengkel las dimana pengelasan plat itu sering menggunakan las asitiline, namun dibengkel tersebut…
Seiring dengan kemajuan teknologi tepat guna, banyak ditemukan alat-alat teknologi yang diciptakan untuk memenuhi kebutuhan masyarakat, terutama pada industri-industri rumah tangga, salah satunya adalah pengrajin tempe, tujuannya tidak lain adalah untuk meringankan dalam pengerjaan. Mesin pengupas kulit ari kedelai adalah sebuah mesin yang digunakan untuk memisahkan biji kedeli dari kulit …
Pengujian bertujuan untuk mengetahui material baja carbon rendah pada proses hardening. Dimana pengujian ini membandingkan Proses perlakuan panas yang diberikan pada suatu logam dapat mempengaruhi sifat-sifat mekanik dari logam tersebut. Proses hardening merupakan proses perlakuan panas yang dilakukan untuk menghasilkan suatu benda kerja yang keras, proses ini dilakukan pada temperatur tin…
Pengujian bertujuan untuk mengetahui material baja carbon sedang pada proses Normalizing setelah dilakukan pekerjaan permesinan. Dimana pengujian ini membandingkan Proses perlakuan panas yang diberikan pada suatu logam dapat mempengaruhi sifat-sifat mekanik dari logam tersebut. Salah satu proses perlakuan panas yang dapat diberikan pada logam setelah dilakukan pekerjaan pengelasan yaitu pr…
Pengujian bertujuan untuk mengetahui material baja carbon rendah pada proses Head tratmant dan dilakukan pendinginan mendadak menggunkan cairan elekroplating. Dimana pengujian ini membandingkan Proses perlakuan panas yang diberikan pada suatu logam dapat mempengaruhi sifat-sifat mekanik dari logam tersebut. Proses perlakuan panas yang diberikan bertujuan untuk memperbaiki sifat mekanik dar…
Pengelasan gesek merupakan suatu metode penyambungan material yang memanfaatkan panas yang ditimbulkan dari gesekan permukan antara dua buah logam. Pengujian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variasi putaran yang digunakan dalam pengelasan gesek terhadap kekerasan rokwel dan uji tarik pada daerah sambungan. Pengujian ini menggunakan mesin bubut yang sudah di modifikasi yang menjadi a…
Penggunaan Magnesium sebagai bahan alternatif pengganti besi dan baja telah mulai dilakukan saat ini. Proses pemesinan dideskripsikan sebuah proses penghilangan material. Proses pemesinan dikerjakan pada beberapa parameter tertentu. Parameter pemesinan terdiri dari gerakan makan, kecepatan potong, dan kedalaman potong. Namun, produsen suatu alat potong tidak ada yang memuat nilai tingkat k…