ABSTRAKrnPERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP TENAGA KERJA WANTTA INDONESIA DALAM KAITANNYA DENGAN TINDAK PIDANA PERDAGANGAN PEREMPUANrnOleh:rnMARTA CHANDRArnPerdagangan perempuan merupakan masalah yang cukup serius, mengingat banyak sekali permasalahan yang ditimbulkan dari tindak kejahatan ini. Permasalahan tersebut antara lain: faktor-faktor yang menyebabkan timbulnya perdagangan perempuan, dampak da…
ABSTRAKrnrnANALISIS TUGAS DAN FUNGSI PENYIDIK PEGAWAI NEGERI SIPIL (PPNS) BEA DAN CUKAI DALAM PROSES PENYIDIKAN rnTINDAK PIDANA PENYELUNDUPANrnMaruli Sehat Rotua PandianganrnrnTindak pidana penyelundupan menjadi masalah yang serius dalam pelaksanaan perekonomian negara, hal ini di sebabkan karena apabila penyelundupan semakin meningkat dengan berbagai bentuk baik secara fisik, maupun secara adm…
ABSTRAKrnAnalisis Pertanggungjawaban Pidana Terhadap Pemalsuan Pajak Kendaraan BermotorrnM. Arief HidayatrnMeningkatnya tingkat kejahatan termasuk didalamnya kejahatan pencurian kendaraan bermotor, tidak terlepas dari interaksi dan interpelasi dari berbagai faktor sosial yang ada didalam suatu masyarakat, terutama pada sistem bekerjanya berbagai institusi sosial dalam bidang penegakan hukum. Ti…
ABSTRAKrnAnalisis Penerapan Sanksi Pidana Terhadap Pelaku Pengoplosan Kopi ( Studi Perkara No. 900/Pid.b/2013/PN.TK )rnOlehrnrnSULASTRIrn11211084rnIndonesia merupakan salah satu negara agraris yang memiliki wilayah pertanian yang sangat luas dengan sebagian besar dari angkatan kerja dan kegiatan ekonomi nasional Indonesia bergerak di sekitar kegiatan sektor pertanian. Untuk mewujudkan arah pem…
ABSTRAKrnrnAnalisis Pertanggungjawaban Pelaku Tindak Pidana Korupsi Pengadaan Outsourching Pengelolaan Sistem Informasi Pada PT. PlN Wilayah Lampung rn(Studi Kasus Putusan Nomor: 01/Pid.TPK/2011/PN.TK)rnrnOlehrnMedi Panca WijayarnTindak pidana korupsi tidak hanya melanda di lingkungan intansi pemerintahan, akan tetapi sudah terjadi di lingkungan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yaitu PT PLN Wila…