Sumber daya manusia merupakan titik sentral untuk mencapai keunggulan dayasaing di era global, dengan terus mengembangkan kompetensi, profesionalisme, komitmen dan itegritas yang dapat dipertanggungjawabkan dalam berbagai karya yang kreatif dan inovatif. Meningkatkan keunggulan kompetitif akan memberi kontribusi positif bagi eksistensi organisasi/ perusahaan/instansi, sehingga akan lebih mampu …
Semakin pesat dunia usaha yang memerlukan sumber daya manusia yang berkualitas dan professional, maka dewasa ini sangat dirasakan adanya kebutuhan akan sumber daya manusia yang cakap. Salah satu bentuk peningkatan dan pengembangan kualitas/kemampuan sumber daya manusia yang dimaksud adalah melalui pendidikan dan pelatihan dalam arti yang luas. Kemampuan pegawai sebagai sumber daya manusia da…
Globaliasi membawa perubahan dalam berbagai aspek kehiduapan masyarakat dunia, tidak terkecuali dalam lingkungan berbagai organisasi ataupun bisnis yang menjadikannya sangat bergolak, penuh dengan perubahan dan persaingan yang semakin tajam. Perusahaan-perusahaan yang pada masa lalu hanya bersaing di tingkat lokal, refional, atau nasional, kini harus pula bersaing dengan perusahaan-perusahaan y…
Setelah suatu kebutuhan seseorang secara substansial terpenuhi, maka yang bersangkutan tidak akan termotivasi lagi pada kebutuhan tersebut. Oleh sebab itu, untuk memotivasi karyawan, seorang manajer berlu memahami pada tingkat kebutuhan yang mana karyawan tersebut berada di dalam hierarki. Teori ekspektasi menyatakan bahwa individu cenderung akan bertindak dengan cara tertentu berdasarkan harap…
Pada dasarnya, kualitas organisasi sangatlah bergantung pada kualitas orang-orang yang berada di dalamnya. Manajemen karir hadir untuk memastikan bahwa perusahaan memiliki angkatan kerja yang berkualitas. Mendapatkan dan mempertahankan karyawan yang kompeten sangatlah penting bagi kesuksesan organisasi. Manajemen karir menjadi bagian dari tugas manajer dalam pengorganisasian. Manajemen karir…
kehadiran buku manjemen sumber daya manusia (MSDM) dimaksudkan untuk membantu memuahkan mahasiswa mempelajari dan memperdalam wawasan tentang MSDM.di samping itu, buku ini juga dapat di manfaatkan oleh pra dosen instruktur sebagai bahan refensi untuk memperkaya materi perkuliahan yang relevan. bagi para manajer SDM dan praktisi dalam bidang sumber daya manusia buku ini dapat di gunakan untuk me…
Manajemen adalah ilmu dan seni mengatur proses pemanfaatan sumber daya manusia dan sumber-sumber daya lainnya secara efektif dan efisien untuk mencapai suatu tujuan tertentu. Manajemen ini terdiri dari enam unsur yaitu: men, money, methods, materials, machines, dan market. Unsur man (manusia) ini berkembang menjadi suatu bidang ilmu manajemen yang disebut manajemen sumber daya manusia atau disi…
This book is about human resource management (HRM). Each of the 50 essays or ‘key concepts’ that comprise the core of the book says something significant about what HRM is, has been, and is becoming. This introduction gives context to the concepts discussed in this book by giving a brief definition of HRM as a concept and by highlighting some of the current debates in the combined fiel…