Hukum Acara Pidana dirancang untuk memastikan bahwa hak-hak konstitunsi masyarakat dilindungi selama menjalani proses hukum. Semoga kehadiran buku ini dapat berguna bagi masyarakat secara luas, serta dapat memberikan sumbangsih pengetahuan tentang Hukum Acara Pidana di Indonesia.
Buku ini membahas mengenai berkas – berkas perkara perdata, yang memuat berbagai surat yang berlaku dalam persidangan perkara perdata misalnya : surat gugatan, jawaban tergugat, replik, duplik, pembuktian, kesimpulan, memori dan kontra memori banding, memori dan kontra memori kasasi, memori dan kontra memori peninjauan kembali. Pembahasan tersebut disusun secara sistematis dan praktis supaya …
Hukum Perdata di Indonesia sampai saat ini masih plural, artinya di Indonesia masih berlaku beraneka ragam hukum seperti Hukum Perdata Eropa (BW dan WVK), Hukum Perdata Adat dan Hukum Perdata Islam. BW yang diterjemahkan dengan KUH Perdata merupakan produk pemerintah Hindia Belanda yang berlaku di Indonesia berdasarkan atas asas konkordansi, artinya hukum yang berlaku di Indonesia sama dengan k…