Sebuah karya ilmiah sebagaimana yang ditulis dalam buku ini adalah suatu pemikiran yang utuh. Karya tersebut merupakan sebuah gagasan lengkap, yang mungkin sangat rumit atau sederhana saja. Dalam menulis karya ilmiah, seorang penulis diharapkan mampu untuk mengomunikasikan temuan atau gagasan ilmiahnya secara lengkap dan gamblang agar mudah dipahami. Menulis karya ilmiah berbeda dengan karya im…
Dalam mempelajari sebuah bahasa, kita harus merujuk pada contoh-contoh yang benar. Contoh ini nantinya akan kita gunakan sebagai model pada saat kita berlatih. Semakin otentik sumber belajar yang kita gunakan, semakin baik hasil yang kita dapatkan. Buku yang dapat memberikan gambaran tentang bagaimana penutur bahasa Inggris berkomunikasi sehari-hari. Banyak ungkapan-ungkapan yang dapat ditem…
Metodologi penelitian adalah sekumpulan peraturan, kegiatan, dan prosedur yang digunakan oleh pelaku suatu disiplin ilmu. Metodologi juga merupakan analisis teoritis mengenai suatu cara atau metode. Penelitian merupakan suatu penyelidikan yang sistematis untuk meningkatkan sejumlah pengetahuan, juga merupakan suatu usaha yang sistematis dan terorganisasi untuk menyelidiki masalah tertentu yang …