sebagian besar buku ini merupakan kajian pustaka dari peraturan perundangan yang berkaitan dengan pelaksanaan proyek-proyek kontruksi, serta gagasan atau tehnik audit yang di tuangkan dalam buku ini merupakan pengalaman yang di dapat penulis selama menjalankan aktivitasnya sebagai praktisi dibidang auditing. Buku ini terdiri dari 5 bab yang meliputi 1 . pendahuluan 2 . perencanaan pekerja…
Buku ini merupakan buku pertama dari tiga judul yang termasuk dalam SERI MANAJEMEN BANDAR UDARA. Buku ini membahas cara merancang landasan pacu dan pengoperasiannya, merancang taxiway, merancang apron, dan pemeliharaan movement area. Dengan membaca buku ini, pembaca mendapatkan informasi mengenai seluk beluk tempaat pergerakan (movement area) dari pesawat terbang yang mencakup landasan pacu,…
Tuntutan profesionalisme dalam dunia kerja terkadang harus diimbangi dengan bahaya keselamatan yang siap mengintai. Tak sedikit kecelakaan terjadi saat karyawan sedang bekerja, baik pada sector jasa, konstruksi,manufaktur,transportasi, dan lain sebagainya. Meskipun sudah ada asuransi keselamatan yang diberikan oleh pihak perusahaan, namun para pekerja harus lebih waspada pada keselamatan diriny…
Kepustakaan tentang bangunan air, khususnya bangunan bendung masih sangat kurang. Oleh karena itu, penulis mencoba mengetengahkan tulisan ini untuk mengisi kekosongan dan untuk memenuhi penyediaan akan buku-buku tersebut. Di samping itu untuk menyebarluaskan hasil litbang dan pengalaman penulisnya dalam menangani desain bangunan bendung. Persoalan pada bangunan bendung khususnya dan bangunan…
TEMA ‘Dekonstruksi Sosial Forestri’ diambil karena ingin mengisi konsep-konsep social forestry yang seiring diartikan sepihak dan diterjemahkan oleh badan usaha Negara bidang kehutanan dan pemerintah yang mengelola sumberdaya hutan. Bahwa masih ada wacana lain dalam wacana social forestry yang berkembang di Indonesia, itupun niscaya untuk dinegasikan oleh siapapun. Pemikiran-pemikiran dala…
Data kualitas lingkungan merupakan dasar perencanaan, evaluasi, maupun pengawasan yang sangat berguna bagi para pengambil keputusan, perencana, penyusun program, baik di tingkat pusat maupun di tingkat daerah dalam menentukan kebijakan lingkungan hidup. Untuk mendapatkan validitas data hasil pengujian parameter kualitas lingkungan yang dapat dipercaya sesuai tujuan, dokumen perencanaan dan peng…
Buku ini melacak secara genetik bahwa kota-kota tersebut adalah produk dari banjir itu sendiri yang terjadi berkali-kali dalam rentang waktu yang sangat lama.pada dasarnya, kota-kota tersebut berada diatas dataran aluvial, dataran banjir, delta,dataran alluvial pantai, rawa belakang, gisik yang merupakan bentuk lahan bentukan banjir, pasang-surut, gelombang dan arus, sehingga secara alamiah ren…
Kereta api dianggap sebagai alat transportasi massal yang potensial dan efektif karena mempunyai daya angkut yang besar, waktu tempuh yang terjadwal, dan bebas macet sehingga menjadi salah satu alat transportasi public yang disukai. Akan tetapi, sering terjadinya kecelakaan kereta api masih menjadi permasalahan yang harus dibenahi. Sarana pemeriksaan kondisi rel kereta api yang belum memadai me…
Buku konsep dan pengantar tenik sipil ini ditulis sebagai upaya untuk memperbanyak perbendaharaan kepustakaan ilmu teknik,khususnya bidang teknik sipil. Penekanan utama dari materi buku ini adalah penjelasan mengenai konsep, teori dan penerapan metode mengenai ilmu teknik sipil yang dapat diaplikasikan langsung dalam kehidupan kita sehari-hari. Bahasan mengenaibidang-bidang teknik, seperti gaya…