Website profesional yang dinamis, aman, dan efisien dapat dibuat serta dikembangkan menggunakan kombinasi PHP dan MariaDB. Menggunakan PHP dan MariaDB untuk membuat website profesional memberikan banyak keuntungan, mulai dari kemudahan penggunaan dan fleksibilitas hingga kinerja tinggi dan skalabilitas. Kombinasi ini memungkinkan pengembang untuk membangun aplikasi web yang dinamis, aman, dan e…
Buku Paradigma Baru Pendidikan Pancasila ini menawarkan kepada para pembaca khususnya mahasiswa dengan subtansi kajian baru yang meliputi : Pengantar Pendidikan Pancasila,Pancasila dalam kajian sejarah Bangsa,Pancasila sebagai dasar Negara,Pancasila sebagai ideologi nasional,Pancasila sebagai dasar Filsafat, Pancasila sebagai etika dan Pancasila sebagai nilai dasar pengembangan ilmu.Cakupan mat…
Buku Panduan Lengkap Pemrograman C# untuk Menguasai Unity ini ditulis dengan tujuanuntuk mengajarkan dasar-dasar yang dibutuhkan untuk menguasai game engine Unity. Pembuatanmateri buku ini didasarkan pada pertanyaan di forum-forum pemrograman yang masih banyakberkutat pada kesalahan-kesalahan pemrograman dasar, seperti tentang bagaimana cara membuatsuatu fitur/kemampuan tertentu. Selain juga ba…
Buku ini dirancang untuk membantu pembaca memahami konsep dasar dan lanjutan dalam pemrograman menggunakan bahasa C++. Melalui buku ini, pembaca dari dasar hingga mampu mengimplementasikan algoritma kompleks dengan menggunakan C++. Buku ini menyajikan materi yang sistematis dan mudah dipahami, cocok untuk pemula maupun mereka yang ingin memperdalam pemahaman tentang C++. Adapun contoh kode d…
Analisis data menggunakan Python mencakup pemahaman dasar tentang sintaks, tipe data, dan operasi pada struktur data. Python mendukung tipe data seperti integer, float, string, dan boolean, dengan variabel yang bersifat case-sensitive. Struktur data seperti list, tuple, dan dictionary digunakan untuk menyimpan dan memanipulasi data dengan fleksibilitas yang berbeda. Python juga menyediakan …
Buku ini menggunakan pendekatan yang sederhana dan alamiah, yaitu dengan mempraktikkan setiap perintah dan konsep pemrograman secara langsung, sehingga pembaca dapat lebih mudah menguasai materi. Penulis menekankan penggunaan banyak contoh program untuk mempermudah proses pembelajaran. Materi yang dibahas dalam buku ini mencakup berbagai aspek fundamental Python, antara lain: Cara menginstal…
Buku Teori dan Aplikasi C++ ini diperuntukkan bagi mereka yang tidak berhenti menjelajah detail pemrograman C++ secara kasuistik dan implementatif. Buku ini dikonstruksi dengan menganut pendekatan solutif atas teknik-teknik lanjut pemrograman C++. Buku teks ini didasarkan atas ide-ide yang dipercaya dapat menjadikan pembaca memiliki kemampuan analisis dan pemrograman berorientasi objek. Pembaca…
Arduino pertama kali dikenalkan oleh tim Arduino pada tahun 2005 yang diprakarsai oleh Massimo Banzi, David Cuartielles, Tom Igoe, Gianluca Martino, dan David Mellis. Arduino berasal dari Italia. Arduino digunakan untuk perangkat lunak dan keras agar memudahkan membuat proyek-proyek elektronika. Tujuan dibuatnya buku ini untuk memudahkan siapa saja yang memiliki keinginan belajar mengenai Ardui…
Arduino ditinjau dari sisi perangkat keras adalah nama keluarga papan mikrokontroler yang awalnya dibuat oleh perusahaan Smart Projects. Arduino dapat digunakan untuk memudahkan eksperimen atau perwujudan berbagai peralatan yang berbasis mikrokontroler. Buku ini membahas secara komprehensif bagaimana memanfaatkan Arduino dalam pembuatan berbagai proyek elektronika. Beberapa materi yang dibahas …
Di era digital saat ini hampir semua kegiatan manusia telah didukung dan dibantu oleh teknologi pintar hingga Artificial Intelligence. Arduino merupakan salah satu sistem operasi programming microcontroller yang memadukan perangkat keras dan lunak serta yang sering digunakan oleh berbagai kalangan programmer. Sistem Programming dalam Arduino bisa diterapkan diberbagai jenis teknologi, mulai dar…