Berbeda dengan novel yang berisi prosa naratif atau cerita fiksi, buku ini berisi konsep, teori, dan saran praktis berdasarkan pengalaman Gary Chapman sebagai konselor pernikahan. Lima bahasa kasih yang dibahas meliputi words of affirmation (kata-kata pendukung), acts of service (tindakan melayani), receiving gifts (menerima hadiah), quality time (waktu berkualitas), dan physical touch (sentuha…