Buku ini merupakan hasil penelitian yang dilakukan penulis dari beberapa tema dan sasaran penelitian. Cakupan kajiannya tidak hanya seputar permasalahan dalam lingkup pendidikan formal di tingkat sekolah dan madrasah, tetapi juga Perguruan Tinggi (PT). Selain itu, juga dikaji permasalahan di lingkup pendidikan nonformal, yaitu pesantren dan homeschooling. Harapannya, buku ini dapat membuka cakr…
Urutan penyajian dalam buku "Paradigma Baru Pendidikan Kewarganegaraan Panduan Kuliah untuk Mahasiswa di Perguruan Tinggi, Edisi Keempat", Ini tersusun dalam bab-bab sebagai berikut : Bb 1 Hakikat Pendidikan Kewarganegaraan Bab 2 Identifikasi dan Integrasi Nasional Bab 3 UUD NRI Tahun 1945 sebagai konstitusi Indonesia Bab 4 Kewajiban dan Hak Warga Negara Bab 5 Demokrasi dan Pendidikan Dem…
Pengalaman ketiga penulis yang sekaligus sebagai dosen tentang sulitnya mahasiswa mengidentifikasi variabel-variabel penting yang harus diteliti untuk memecahkan masalah pendidikan dan pembelajaran mendorong ketiganya berusaha menuliskan buku yang berjudul variabel-variabel penelitian dalam pendidikan dan pembelajaran ini. Ketiga penulis ini yang merupakan pakar dalam bidang pendidikan di mana …
Buku ini hadir untuk membantu bangsa dan guru indonesia agar menjadi guru profesional sejati yang selalu memperhatikan kondisi lembaga pendidikan, kondisi sosial sekitar lembaga pendidikan, disamping kondisi individual murid sendiri serta latar belakang keluarga agar strategi pembelajaran signifikan dengan kebutuhan yang diharapkan individu dan sosial masyarakat.
Motivasi merupakan dorongan dasara yang menggerakan seseorang individu untuk melakukan suatu perbuatan. Karena itulah, baik buruknya perbuatan seseorang sangat bergantung pada motivasi yang mendorong perbuatan tersebut. hal tersebut menjadikan motivasi sebagai salah satu ilmu yang menarik dijadikan variable untuk diteliti. Buku ini memaparkan semua hal mengenai motivasi. Dimulai dengan penge…
Pendidikan sebagai gejala sosial dalam kehidupan berkaitan erat dengan, masalah individual, sosial, dan kultural. Dengan penerapan otonomi bidang pendidikan,otomatis, terjadi perubahan pengelolaan pendidikan dari yang bersifat sentralistik menjadi desentralistik. Hal itu tentu memunculkan problematika yang sangat beragam. Untuk memecahkan problematika tersebut diperlukan metode yang khusus digu…
Pendidikan Kewarganegaraan bertujuan membentuk sikap, perilaku bela negara. Berpikir dan bertindak komprehensif-integral dalam kehidupan nasional. Menegakkan demokrasi menuju masyarakat madani dan menerapkan ilmu secara bertanggung jawab terhadap kemanusiaan untuk kepentingan Bangsa dan Negara Indonesia. Materi bahan ajar ini terdiri dari 9 kajian, antara lain: pengantar pendidikan kewarganegar…
Dalam rangka meningkatkan kualitas pendidikan pada tingkat yang lebih tinggi, maka setiap upaya meningkatkan kualitas tersebut perlu dilakukan penelitian.supaya penelitian dapat menghasilkan informasi yang akurat, maka perlu menggunakan metode penelitian yang tepat. Metode penelitian secara umum dapat diklasifikasikan menjadi tiga,yaitu: (1) Metode kuantitatif, disebut sebagai metode tradisio…