Dasar-Dasar Ilmu Politik membahas konsep-konsep seperti politik, kekuasaan, dan pembuatan keputusan. Di sini, para mahasiswa serta masyarakat umum yang berminat dalam dunia ilmu politik juga mempelajari fungsi undang-undang dasar, kelompok-kelompok politik, dewan perwakilan rakyat, demokrasi, serta hak-hak asasi manusia. Edisi pertama buku ini telah dicetak ulang 30 kali dan tahun 2008 ini GPU…
Pendidikan kewarganegaraan merupakan salah satu bidang kajian yang mengemban misi nasional untuk mencerdaskan kehidupan bangsa Indonesia melalui koridor nilai pendidikan dasar. Melalui pendidikan kewarganegaraan, komitmen yang kuat dan konsisten terhadap prinsip dan semangat kebangsaan dalam kehidupan masyarakat, berbangsa, dan bernegara yang berdasrkan pancasila dan konstitusi negara Indonesia.
Jika komunikasi politik awalnya didominasi media mainstream seperti surat kabar, radio, dan televisi yang dikenal selama ini, kini sudah merambah pada penggunaan media social yang makin trend. Bahkan lebih jauh kebebasan pada gilirannya melahirkan radikalisme yang diwujudkan dalam bentuk terorisme yang berbasis ideologi politik dengan segala jaringan komunikasinya (cyber terrorism). Buku Kom…
HAM dan demokrasi merupakan konsepsi kemanusiaan dan relasi sosial yang telah lahir sejak sejarah peradaban manusia di seluruh penjuru dunia. HAM dan demokrasi juga dapat dimaknai sebagai hasil perjuangan manusia untuk mempertahankan dan mencapai harkat kemanusiaannya. Buku Hukum, HAM, dan Demokrasi ini merupakan hasil pengamatan dan paradigma penulis ketika melihat fenomena kehidupan demokr…
Entitas negara hampir selalu mewarnai kajian politik, bahkan kajian tengang negara setua ilmu politik itu sendir. Selain itu dalam kajian politik, terdapat keterkaitan yang sangat erat antara entitas negara dan civil society, terutama dalam mewujudkan kehidupan politik yang demokratis. Hal tersebut sangat menarik sebagai pemahaman dasar mempelajari ilmu politik, karena dapat diketahui bahwa sal…
Hak asasi manusia sebagai hak kodrati yang melekat secara interen dalam diri manusia sebagai subjek hukum harus dihormati dan dilindungi demi mewujudkan nilai-nilai kemanusiaan yang secara fitrah dianugerahi oleh Tuhan kepada manusia. Karenanya, tidak seorangpun yang dapat mengabaikan, termasuk negara ataupun penguasa atau pemerintah. Atas dasar itu, negara dan pemerintah harus menghormati, men…
Demokrasi dan desentralisasi adalah dua konsep yang saat ini tengah populer dalam wacana publik, khususnya di Indonesia. Demokratisasi dan desentralisasi membawa perubahan signifikan dalam relasi kekuasaan menjadi lebih berimbang antara pusat dan daerah, maupun antara suprastruktur politik dengan infrastruktur politik. Isu-isu tentang politik budaya, politik ruang dalam penataan wilayah, pengel…
Demokratisasi di Indonesia merupakan fenomena transformasi politik baru yang melibatkan berbagai faktor mendukung dan menghambat memberi tekanan pada kapasitas dan kinerja sistem politik. Terutama soal pelanggaran hak asasi manusia, korupsi, krisis ekonomi, dan kesenjangan sosial. Masalah ini setiap saat akan membuka jalan bagi terjadinya krisis politik, pada gilirannya mempercepat disintegrasi…