Governance merupakan paradigm baru dalam tatanan pengelolaan kepemerintahan.ada tiga pilar governance,yaitu pemerintah,sector swasta,dan masyarakat.sementara itu,paradigm pengelolaan pemerintahan yang sebelumnya berkembang adalah government sebagai satu satunya penyelenggara pemerintahan. Dengan bergesernya paradigm dari government kearah governance,yang menekankan pada kolaborasi dalam keseta…
Good corporate governance (GCG) telah menjadi topik yang hangat dalam dunia bisnis awal abad ke-21 ini. Meski demikian, upaya membangun GCG tidak semudah membalikkan telapak tangan, tetapi memerlukan komitmen, konsistensi, dan kesungguhan dari berbagai pihak yang terkait, yaitu manajemen perusahaan, karyawan, komisaris, pemegang saham, pihak regulator (pemerintah), serta stakeholder (pemangku k…
Pada hakekatnya penyelenggaraan pemerintah ditujukan kepada terciptanya fungsi pelayanan publik (public service). Pemerintah yang baik cenderung menciptakan terselenggarakannya fungsi pelayanan publik dengan baik pula. Sebaliknya, pemerintahan yang buruk mengakibatkan fungsi pelayanan publik tidak akan terselenggara dengan baik pula.
Mengapa Good Governance tidak dimulai dari Pemerintah selaku Pemegang Saham dan Regulator terlebih dulu. bukan-kah BUMN harus mendapatkan contoh panutan atau ketela-danan yang baik dari mereka? Pertanyaan inilah yang akan menjebak Anda untuk bersikap apnori atau resisten terha-dap penerapan GCG di BUMN. Namun. GCG Start With I, Now and Forever, tidak harus menunggu Good Government Governance te…
Kepadatan masalah yang muncul dari upaya mencapai tujuan kebijakan desentralisasi tampaknya cukup menjadi ganjalan sehingga memperlama antrian bagi setiap warga masyarkaat lokal dalam meraih kesejahteraan. Kemandirian lokal sebagai ciri utama yang diharapkan tumbuh pasca-kebijakan desentralisasi justru beruabh menjadi ketergantungan daerah terhadpa pemerintah pusat.
Pranata Hukum Vol. 2 No.1 - Januari 2007, Jurnal Ilmu Hukum Universitas Bandar Lampung, berisi: Hukum dan Kekuasaan Hukum HM Siregar Kekuatan Pembuktian Digital Signature dalam Electronic Commerce Tami Rusli Perjanjian Kredit Perbankan Berdasarkan Prinsip Syariah Menurut Undang-Undang Perbankan di Indonesia Zulfi Diane Zaini Eksistensi Peraturan Daerah Dalam Rangka Penyelenggaraa…
Dalam praktik organisasi modern saat ini, salah satu indikator pencapain kenierja di ukur berdasarkan kemampuannya dalam mengelola keuangan organisasi. Artinya, penggunaan kuangan organisasi di lakukan sesuai dengan prinsip-prinsip, norma-norma, prosedur-prosedur dan ketentuan yang berlaku, kemudian antara hasil yang di capai dengan nilai uang yang di belanjakan untuk mencapai hasil itu, terdap…