PENGARUH KUALITAS SUMBER DAYA MANUSIA DAN PENGENDALIAN INTERN AKUNTANSI INSTANSI PADA BADAN PERTANAHAN NASIONAL PROVINSI LAMPUNG OLEH NOVITA SARI 15.11.54.043 Dibawah bimbingan: Dr.Agus Purnomo, MM dan Drs. Syamsu Rizal,M.Si.,Ak.,CA. Meningkatnya tuntutan masyarakat terhadap penyelenggaraan pemerintahan yang baik, mendorong pemerintahan untuk menerapkan akuntabilitas publik, salah satuny…
PENGARUH STRUKTUR MODAL DAN STRUKTUR AKTIVA TERHADAP RESIKO RETURN SAHAM PADA SEKTOR PERBANKAN YANG TERCATAT DIBURSA EFEK INDONESIA (BEI) PERIODE 2011-2014 Oleh Astrid Aprica Isabella Banyak bank terlikuidasi akibat beban hutang yang ditanggung pada pihak ketiga sangat besar, hal ini dapat dilihat dari kegagalan struktur modal pada industry tersebut. Bagi investor, merupakan investasi di d…
PENGARUH AKUNTANSI BERBASIS AKRUAL DAN SISTEM PENGENDALIAN INTERN TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN DI KABUPATEN LAMPUNG BARAT Oleh WANDY FERNANDO Pemerintah Kabupaten Lampung Barat meraih predikat Wajar Tanpa pengecualian (WTP) untuk ke lima kalinya secara berturut-turut dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) berdasarkan hasil laporan keuangan pemerintah di Kabupaten ini. Keberhasilan meraih…