Buku berjudul Hukum Pembuktian dalam Perkara Pidana di Indonesia, berisi tentang sejarah pembuktian dalam perkara pidana di INdonesia, sistem pembuktian dalam perkara pidana, teori hukum pembuktian, sejarah hukum acara pidana dalam sistem civil law, hukum pembuktian menurut kitab undang-undang hukum acara pidana (KUHAP), hukum pembuktian menurut federal rules of evidence (FRE), ditutup dengan o…
MASALAH-MASALAH HUKUM merupakan jurnal ilmiah ilmu hukum yang diterbitkan oleh Fakultas Hukum Universitas Dipenogoro. Berisi tulisan yang diangkat dari hasil penelitian dan kajian analitis-kritis di bidang hukum. Jilid 45 no.2, April 2016 berisi tulisan berjudul: - Desain Daerah Khusus/ Istimewa dalam sisteM Negara Kesatuan Republik Indonesia menurut Konstitusi - Baharudin, pp. 85-92 - Panca…