Dalam profesi apa pun selalu ada etika dan hukumnya. Bagi yang melanggar etika akan dikenakan sanksi moral dan bagi yang melanggar hukum akan dikenakan sanksi hukum. Dalam bidang kesehatan pun terdapat etika dan hukum. Para petugas kesehatan dalam melayani masyarakat juga terikat pada etika dan hukum kesehatan. Apabila petugas kesehatan melanggarnya maka akan memperoleh sanksi etika prof…
Pengetahuan tentang manajemen pelayanan kesehatan di rumah sakit dan organisasi pelayanan kesehatan lainnya diperlukan oleh semua orang yang terlibat dalam organisasi pelayanan kesehatan, pelanggan internal maupun eksternal organisasi pelayanan kesehatan. Buku ini akan memberikan pengetahuan yang sangat mudah untuk dipahami tentang manajemen pelayanan kesehatan di rumah sakit dan organisasi pe…
Banyak buku terkait dengan topik akuntansi dan manajemen keuangan, akan tetapi buku yang berhubungan dengan akuntansi dan menajemen keuangan rumah sakit masih jarang dibahas. Oleh karenanya, buku ini mencoba untuk memfokuskan bahasan pada keuangan jasa rumah sakit? Alasannya adalah bahwa ketika semua industri memiliki karakteristik individu tertentu, jasa industri rumah sakit benar-benar hal ya…
Jurnal Dinamika Hukum adalah wadah informasi dan komunikasi di bidang hukum yang berisi artikel ilmiah hasil penelitian, gagasan konseptual, resensi buku dan kajian lain yang berkaitan dengan ilmu hukum. Volume 11 no.3, September 2011 berisi tulisan berjudul : * Hukum Toleransi Kelompok Salafi Terhadap Kelompok Islam Lainnya Di Kabupaten Banyumas - Abdul Rohman dan Elis Puspitasari, pp.377-3…