materi yang dibahas dalam buku ini meliputi: - konsep dasar sistem basis data - sistem basis data relasional - aljabar dan kalkulus relasional serta implementasinya terhadap SQL - diagram hubungan entitas dan teknik normalisasi - implementasi basis data dalam proyek pengembangan sistem informasi
Sistem Basis Data merupakan jantung yang menghidupkan Sistem Informal. Sementara itu aliran data yang tersusun dalam basis data akan menyediakan informasi yang dibutuhkan oleh para pengguna. Basis data merupakan hasil abstraksi dari fakta dalam dunia nyata yang biasanya disimpan dalam format digital melalui proses pemodelan berdasarkan logika pemahaman pengguna informasi dari sistem yang akan d…
Jurnal Ilmiah - FIFO, Forum Sistem Informasi, Volume V/No.1/Mei/2015 berisi: * Pengembangan sistem basis data untuk aplikasi pembuatan dan monitoring target letter (Studi kasus PT. Asuransi Allianz Utama Indonesia) - Ayuliana, Rusdianto, Steven Daniel, Steffen, pp. 1-9 * Pengembangan aplikasi penjadwalan kuliah semester I menggunakan algoritma genetika - Bagus Priambodo, pp. 10-17 * Perancan…