Tunjukkan dan rasakan cintamu setiap hari, begitu katanya. Tidak peduli pada hari apa atau musim apa, kamu selalu bisa merayakannya. Cinta seolah tak pernah jenuh untuk menyapa siapa pun yang terkena panahnya. Hal inilah yang diungkapkan delapan penulis muda dalam buku Setahun Berkisah terbitan Bukuné. Setahun Berkisah berisi delapan kisah cinta yang terjadi di delapan hari besar. Ada ci…
Jadi kepala suku itu nggak gampang lho, apalagi Kepala Suku Viking. Kepala Suku Viking itu—kata Stoick Agung, sang Kepala Suku Hooligan—harus seram, kejam, dan ganas.. Stoick Agung menggadang-gadang putra tunggalnya, Hiccup Horrendous Haddock III, menjadi kepala suku. Makanya, Stoick nggak suka Hiccup berteman dengan Fishlegs, yang lemah, juling, dan sakit-sakitan. Hiccup harusnya bertem…
New York mungkin berada di urutan teratas daftar kota yang paling banyak dijadikan setting cerita atau film. Di beberapa film Hollywood, mulai dari Nora Ephron’s You’ve Got Mail hingga Martin Scorsese’s Taxi Driver, New York bahkan bukan sekedar setting namun tampil sebagai “karakter” yang menghidupkan cerita. Ke kota itulah Raia, seorang penulis, mengejar inspirasi setelah sekian …
Jauh sebelum monumen cinta Taj Mahal dibangun, di negeri Hindustan, telah terlukis kisah cinta abadi. Adalah Mehrunnisa, gadis Persia bermata biru memukau, yang telah menawan hati Pangeran Salim. Sayang sekali, Sultan Akbar, ayah Salim, telah lebih dulu memerintahkan agar Mehrunnisa dinikahkan dengan Ali Quli, seorang prajurit. Tak berkuasa menolak, Mehrunnisa pun menjalani takdirnya dengan teg…
Judul asli : The princess diaries
Menceritakan sudut pandang Dilan mengenai kisah percintaannya dengan Milea, dan juga beberapa cerita tambahan cerita tentang sosok Dilan yang mempunyai sikap berpendirian teguh terhadap keegoisannya dalam kisah cintanya dan Milea. Tidak hanya itu Pidi Baiq juga sangat apik mengemas romantisme seorang Dilan, tidak hanya dengan kekasihnya Milea tetapi juga dengan keluarga dan sahabatnya.
Buku ini mungkin menarik bagi mereka yang menyukai cerita pendek dengan sentuhan musik, atau bagi penggemar dari para penulis yang terlibat.
Buku ini merupakan edisi lengkap dari Trilogi Soekram yang sebelumnya diterbitkan dalam 3 buku terpisah oleh sang pujangga Sapardi Djoko Damono, yaitu: Pengarang Telah Mati, Pengarang Belum Mati, dan Pengarang Tak Pernah Mati. “Saudara, saya Soekram, tokoh sebuah cerita yang ditulis oleh seorang pengarang. Ia seenaknya saja memberi saya nama Soekram, yang konon berasal dari bahasa asing ya…