Buku Matematika untuk Teknik ini menyajikan topik matematika yang berkaitan dengan ilmu Teknik sehingga sangat bermanfaat untuk mahasiswa jurusan Teknik, dosen, dengan siapa pun yang berkecimpung dalam bidang Teknik. Setiap bab yang disajikan dalam buku ini terdapat contoh soal serta latihan soal untuk memberikan pemahaman bagi pembaca. Uraian materi yang disajikan dalam buku Matematika untuk …
Buku ini berbeda dari buku-buku Matematika Terapan Lainnya karena buku ini memiliki keunggulan dalam kajiannya. Teori yang diberikan singkat dan padat serta disertai contoh-contoh dan penyelesaian yang lengkap dan tuntas. Dengan membaca buku ini, akan mengerti lebih luas tentang Matematika Terapan. Pokok bahasan dalam buku ini mencakup: -Bilangan Kompleks – Transformasi Laplace – Vektor …
Buku kalkulus lanjut menjelaskan dan menguraikan tentang persamaan diferensial, integral lipat, transformasi laplace dan derete fourier dan integral fourier. topik ini sangat penting dalam menunjnag pengetahuan mahasiswa di fakultas MIPA, fakultas ilmu komputer maupun fakultas teknik. buku ini mencoba supaya inti sari buku dapat meningkatkan kemampuan matematis mahasiswa. bagian terbesar buku …
Buku ini berjudul Persamaan Diferensial Pendekatan Praktis yaitu membahas khusus persamaan diferensial salah satu topik yang paling penting dalam mata kuliah Kalkulus atau Matematika dan paling banyak aplikasinya dalam ilmu eksakta, karena itu buku ini memiliki keunggulan dalam kajiannya. Teori yang diberikan singkat dan padat, disertai dengan contoh-contoh dan penyelesaian yang lengkap serta t…