Buku ini membahas tentang perkembangan kebun-kebun (gardens) di dunia sejak antikuitas hingga munculnya profesi arsitektur lansekap, dikaji berdasarkan konsep-konsep kebun yang berkembang pada tiap negara, pasang surut, bertemu, berinteraksi, dan pengaruhnya terhadap perkembangan kebun di dunia. Sedikitnya tulisan yang membahas tentang kontribusi Islam, Cina dan Jepang dalam perkembangan arsiteā¦